Wisata Pantai Anyer dan Harga tiket masuknya

Wisata Pantai Anyer dan Harga tiket masuknya

Wisata Pantai Anyer. Yang mau Liburan ke anyer simak beberapa hal yang bisa kamu nikmati di sini. Anyer merupakan salah satu tempat wisata pantai yang berada di serang – banten tepatnya di Jl. Raya Anyar, Bandulu, Serang, Banten. Jarak tempuh ke lokasi wisata anyer ini sekitar 2 jam dari Jakarta.

Selain menikmati pemandangan laut kamu juga bisa menikmati wahana yang tersedia di sini seperti berselancar, menyelam, ATV dan banana boat dan lainnya. Untuk transportasi kamu bisa menggunakan transportasi umum seperti seperti kereta dengan rute Tanah Abang-Rangkasbitung lalu menggunakan kereta api lokal Rangkasbitung-Merak dan turun di Stasiun Krenceng.

Kalau kamu nggak mau ribet soal transportasi, kamu bisa menggunakan layanan sewa mobil di Rental Mobil Murah Jakarta. Harga sewa mobil dari jakarta ke Anyer kamu bisa ambil paket 24 jam luar kota dengan tarif sewa Rp. 500.000 menggunakan mobil Avanza, atau jika kamu mengajak rombongan kamu bisa pilih mobil Hiace yang memiliki kapasitas penumpang 10 sampai 14 orang.

Harga sewa mobil sudah termasuk driver, di luar biaya bbm, toll parkir dan uang makan driver. harga sewa mobil juga belum termasuk tiket masuk ke area pantai anyer. berikut list harga tiket masuk ke pantai anyer :

KeteranganHarga Tiket
Tiket Masuk PeroranganRp. 10.000
Tiket Masuk Sepeda Motor + OrangRp. 25.000
Tiket Masuk Mobil Avanza, Innova atau sejenisnya + OrangRp. 100.000
Tiket Masuk Mobil Hiace + OrangRp. 250.000
TTiket Masuk Medium Bus + OrangRp. 600.000
TTiket Masuk Big Bus + OrangRp. 800.000

Harga tiket sewaktu waktu dapat berubah, kami hanya memberikan perkiraan harga tiket masuk, untuk pemesanan sewa mobil untuk wisata ke anyer anda bisa menghubungi marketing rental mobil kami melalui chat whatsapp di bawah ini :

Hubungi Marketing